Information Center

Blog yang membantu memenuhi kebutuhan informasi anda

Cara Menggunakan Format Painter


Sudah lama sekali saya tidak posting lagi, dan sekarang saya akan posting mengenai cara menggunakan format painter di word

Format Painter atau bisa juga menggunakan perintah Ctrl+Shift+C adalah tool untuk merubah gaya dan size text, tapi lebih cocok bila dikatakan untuk menduplikasi size dan gaya teks dengan ukuran yang sama dengan yang diduplikasinya.
Mislakan: pengertian sejarah islam (ukuran huruf=20, font=calibri)n ingin sama dengan ukuran huruf yang dipakai dalam kalimat “secara etomologi" (fs=calibri, fz= 12), maka caranya adalah:
-          Blok kaimat Secara etimologi -> klik Format Painter/ Ctrl+Shift+C
-          Blok kalimat pengertian sejarah islam,  maka secara otomatis kalimat “pengertian sejarah islam” akan memakai gaya dan ukuran yang sama dengan kalimat “secara etimologi”.
 
Sebenarnya kalau untuk kalimat seperti “pengertian sejarah islam” itu lebih mudah dengan cara perubahan yang biasa, tapi untuk kalimat yang banyak paragrafnya, mungkin lebih efisien jika menggunakan cara ini.

Semoga Bermanfat!!!


Jangan lupa di komentari!

Bagikan :
+
Previous
Next Post »
0 Komentar untuk "Cara Menggunakan Format Painter"

Mohon di komentari ya

 
Template By Kunci Dunia
Back To Top